NOVA.id – Kita sebagai perempuan pasti punya musuh bersama yaitu jerawat, komedo, dan garis halis di wajah.
Namun, tak banyak yang sadar bahwa ada hal lain yang bisa jadi masalah kecantikan, yaitu stretchmark dan selulit.
Dua hal ini bahkan dianggap mengganggu penampilan bagi sebagian perempuan.
Baca Juga: Benarkah Selulit Bisa Hilang Hanya dengan Menggunakan Scrub Kopi?
Selulit disebabkan oleh perubahan ukuran dan struktur sel-sel lemak yang menumpuk di bawah permukaan kulit.
Hal ini yang mendorong kulit sehingga menimbulkan tonjolan yang tidak beraturan pada kulit.
Selulit juga berbeda dengan stretchmark, yang muncul akibat kulit meregang pada ibu hamil atau berat badan yang naik turun.
View this post on Instagram
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR