NOVA.id - Asupan makanan perlu diperhatikan saat seseorang dinyatakan positif covid-19.
Diketahui, ada beberapa jenis makanan yang ternyata tidak baik dikonsumsi saat seseorang sedang menjalani isolasi mandiri.
Dikutip dari Kompas.com, Spesialis Gizi Klinik, dr M Ingrid Budiman, SpGK mengatakan, pada dasarnya, hal yang dikhawatirkan ketika seseorang terinfeksi covid-19 adalah adanya reaksi peradangan berlebih.
Baca Juga: Panduan Isoman: Peralatan Wajib hingga Gejala yang Patut Diwaspadai
Oleh sebab itu, kita perlu memastikan bahwa makanan yang kita konsumsi selama isolasi mandiri tidak memicu reaksi peradangan.
Berikut ini ada 3 jenis makanan yang sebaiknya dihindari saat menjalani isolasi mandiri.
Hal ini diungkapkan Ingris dalam live Instagram bertajuk "Makanan Bergizi yang Tepat untuk Pasien Isolasi Mandiri" bersama dari Bethsaida Hospital dan Living World Alam Sutera, Jumat (09/07).
Baca Juga: Ada Fasilitas Isoman Gratis Pasien OTG Covid-19 di Jakarta, Ini Caranya
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Presi |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR