NOVA.id - Vitamin D belakangan ramai diperbincangkan karena manfaat vitamin D dalam menghadang Covid-19.
Jenis vitamin ini merupakan vitamin yang diproduksi di kulit sebagai respons terhadap paparan sinar matahari.
Sayangnya banyak orang tak menyadari bahwa mereka kekurangan vitamin D.
Melansir Kompas.com, berikut ini tanda seseorang kekurangan vitamin D:
Baca Juga: Cara Memastikan Sudah Sembuh dari Covid-19, Perlu Tes PCR Lagi?
1. Kelelahan
Otot yang kuat tidak hanya disokong oleh asupan zat besi yang mencukupi, tetapi juga kebutuhan akan vitamin D harus terpenuhi.
Kekurangan vitamin D bisa membuat seseorang merasa letih, meski sudah istirahat dan cukup tidur.
Baca Juga: Air Kelapa Bisa Tangkal Covid-19, Mitos atau Fakta? Ini Penjelasan Ahli
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ratih |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR