NOVA.id - Sekarang ini, sudah banyak orang yang sadar akan pentingnya berinvestasi.
Namun, bagi yang baru mau mencoba, kita perlu mengetahui tujuan investasi dan memahami profil risiko terlebih dahulu.
Pasalnya, dengan mengetahui dua hal itu, kita akan bisa menentukan jangka waktu, jenis, dan cara investasi yang paling tepat.
Baca Juga: Jarang Diketahui, Ini Cara Sederhana Investasi Jangka Panjang
Dilihat dari jangka waktunya, investasi dapat dibagi menjadi dua kategori, yakni investasi jangka pendek dan investasi jangka panjang.
Bicara soal investasi jangka panjang, kita baru akan mendapat imbal hasil jika sudah melewati waktu bertahun-tahun.
Selain itu, risiko yang ditanggung juga umumnya lebih tinggi.
Baca Juga: Tas Branded Bisa Jadi Investasi Jangka Panjang, Simak 3 Caranya!
Rilis Inclusivision Project, Honda Beri Wadah Teman Color Blind Ekspresikan Diri
Source | : | tribunnews |
Penulis | : | Presi |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR