NOVA.id - Makanan pedas memang sangat menantang untuk banyak orang. Namun bagi yang tidak kuat, rasa pedas bisa membakar mulut.
Air dingin biasanya menjadi cara menghilangkan pedas dengan cepat.
Namun siapa sangka, cara menghilangkan pedas di mulut justru sebaiknya dilakukan dengan beberapa bahan dapur ini:
Baca Juga: Selain Kompres, Ini Cara Menghilangkan Mata Bengkak Setelah Menangis
1. Gula
Memakan satu sendok gula bisa menghilangkan sensasi pedas di lidah dengan cepat.
Gula bergranulasi dan madu dapat mengurangi sensasi panas pada lidah.
Bahan dapur satu ini dapat juga menyerap minyak pedas dan memberikan rasa berbeda pada lidah.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Kantung Mata Hitam, Bahan Ini Murah Banget
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
KOMENTAR