1. Live Cooking Main Course berbahan dasar Daging merah untuk Junior dan Profeisonal Chef
2. Live Cooking Main Course berbahan dasar Seafood untuk Junior dan Profesional Chef
3. Indonesian modern Plated Dessert
4. Cake Decoration
"Chef Expo 2022 juga akan menghadirkan serangkaian kegiatan menarik lainnya mulai dari Seminar Memasak, Book Fair khusus tentang kuliner, Workshop Plating, hingga kompetisi kejutan yang mempertandingkan para chef profesional dalam ajang ‘Blackbox Challenge’,” sambung Chef Juna.
Black Box Indonesia Modern Cuisine sendiri mempertandingkan team–team yang diundang secara khusus dengan seleksi yang sangat ketat dan berasal dari hotel dan restoran terbaik di Indonesia.
Semua lomba ini didukung penuh oleh produsen Piring ternama yaitu PT Sango Ceramics Indonesia.
“Selain mendukung seluruh lomba , Sango juga mempersembahkan Work Shop Plating Technique dengan mengundang Chef Chandra Yudasswara, Chef Ali Tan dan Chef Ragil,” ujar Mariska Khun, Commercial Director PT Sango Ceramics Indonesia.
Nantinya, acara yang akan digelar di venue event Hall B1-2 JI Expo Kemayoran, Jakarta, ini akan dibuka oleh Bapak Ir. H. Arief Prasetyo Adi, Kepala Badan Pangan Nasional, dengan protokol kesehatan ketat.
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store. (*)
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Penulis | : | Siti Sarah Nurhayati |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR