NOVA.id - Sebagian orang mungkin membutuhkan informasi tentang cara menghilangkan jerawat batu yang ampuh.
Sebenarnya, ada beragam cara menghilangkan jerawat batu di wajah.
Salah satunya yaitu dengan menggunakan acne patch, produk penghilang jerawat berupa tempelan kecil.
Nah, beruntung, berikut ini ada rekomendasi acne patch yang bisa dijadikan solusi untuk menghilangkan jerawat batu.
Kali ini, rekomendasi acne patch datang dari merek Derma Angel, brand skincare asal Taiwan.
Belum lama ini Derma Angel menghadirkan inovasi terbaru, yakni Acne Patch Plus untuk membantu mengatasi jerawat batu secara cepat, tepat, dan nyaman.
Derma Angel Acne Patch Plus ini mengandung salicylic acid yang ampuh untuk mengatasi jerawat.
Senior Brand Manager Derma Angel Brigitta Thamrin mengatakan, Derma Angel Acne Patch Plus ini cocok untuk semua jenis kulit.
"Dilengkapi dengan kandungan salicylic acid, Acne Patch Plus dapat menjadi solusi praktis untuk bantu menghilangkan jerawat batu secara lebih cepat, cocok untuk semua jenis kulit dan nyaman dipakai sehari-hari," ujar Brigitta dalam keterangannya.
Kandungan salicylic acid dalam produk ini dapat membantu untuk membuka pori-pori kulit wajah dengan lebih cepat dan menyamarkan kemerahan.
Selain itu, salicylic acid juga bisa mempercepat proses pemulihan kulit wajah, menenangkan jerawat, dan meminimalisir adanya luka dan bekas jerawat yang tidak diinginkan.
Baca Juga: Viral di Medsos Cara Menghilangkan Jerawat Pakai Retinol, Apa Aturannya?
Acne Patch Plus mengklaim produknya memiliki efektivitas 6 kali lebih optimal, sehingga bisa menyerap jerawat dalam 18 jam.
Dengan ketipisan 0.01mm dan teknologi Hydrocolloid dressing, Acne Patch ini bisa digunakan untuk sehari-hari karena transparan dan ultra matte design yang makeup-friendly.
Derma Angel Acne Patch Plus memiliki dua varian yang disesuaikan dengan kebutuhan kulit, yaitu:
1. Acne Patch Plus Day
Varian ini memiliki tekstur transparan sehingga cocok untuk digunakan ketika beraktivitas dan memakai makeup dalam keseharian.
Acne Patch Plus Day tersedia dengan harga Rp35.000/12 pcs.
2. Acne Patch Plus Night
Acne Patch Plus Night merawat dengan penuh kelembutan secara intensif di malam hari agar jerawat sembuh dengan lebih cepat.
Varian ini tersedia dengan harga Rp37.000/12 pcs.
Sahabat NOVA bisa membeli Derma Angel Acne Patch Plus di Sociolla.com, aplikasi SOCO, Sociolla Store terdekat serta di Shopee dan Tokopedia dari Edit by Sociolla.
Cara Memakai Derma Angel Acne Patch Plus
Baca Juga: Acne Patch, Apa Kelebihannya Dibanding Obat Jerawat Biasa?
View this post on Instagram
Pertama, bersihkan wajah lalu keringkan.
Kemudian, lepaska plester dengan menyobek bagian tepi yang bergerigi.
Lalu, gunakan plester pada bagian yang lu dan lepaskan bagian belakang kertas plester.
Terakhir, tekan dan tahan selama 3-5 deik sampai plester melekat dengan sempurna.
Nah, itulah cara menghilangkan jerawat batu dengan Acne Patch dari brand Derma Angel.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Jerawat Pasir dengan Bahan Alami, Pasti Ampuh!
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
KOMENTAR