Bahkan, Yenny Wahid juga punya pengalaman menegangkan di masa-masa menjelang Soeharto lengser atau disebut masa Reformasi.
Dirangkum dari Tribunnews Wiki dan Kompas.com, berikut biodata Yenny Wahid:
1. Lulusan Harvard
Yenny Wahid lahir di Jombang pada 29 Oktober 1974, seperti dilansir dari Tribunnews Wiki dalam artikel 'Zannuba Ariffah Chafsoh Rahman Wahid (Yenny Wahid)'.
Dirinya memiliki seorang kakak bernama Alisa Wahid dan dua orang adik, Anita Wahid dan Inayah Wahid.
Yenny Wahid menghabiskan masa SMA-nya di SMA Negeri 28 Jakarta di tahun 1992.
Selepas SMA, Yenny mengambil jenjang S1 di Universitas Trisakti untuk belajar ilmu komunikasi visual.
Kemudian ia melanjutkan pendidikannya di Universitas Harvard dan mengambil pendidikan administrasi publik.
Ia pun mendapat gelar Master Public Administration dari Universitas Harvard.
2. Ibu 3 Anak
Yenny Wahid menikah dengan Dhohir Farisi pada 15 Oktober 2009.
Baca Juga: Profil Anies Baswedan, Gubernur DKI Jakarta yang Diusung Partai Nasdem Bakal Calon Presiden 2024
KOMENTAR