NOVA.id - Masyarakat perlu mewaspadai dengan kenaikan kasus Covid-19 di berbagai daerah di Tanah Air.
Terlebih lagi dalam waktu dekat arus mudik akan terjadi jelang Lebaran 2023.
Oleh karena itu masyarakat perlu menjaga kesehatan selama perjalanan mudik.
Dilaporkan sejumlah provinsi mengalami kenaikan kasus Covid-19 periode 11-12 April 2023.
Pada 12 April 2023, pemerintah Indonesia melaporkan adanya penambahan 987 kasus Covid-19.
Sedangkan di tanggal 11 April 2023, dilaporkan peningkatan Covid-19 sebanyak 944 kasus.
Dikutip dari Kompas.com, berikut ini daftar provinsi yang mengalami peningkatan kasus Covid-19:
1. Aceh
Kasus 11 April 2023: 1
Kasus 12 April 2023: 6
Baca Juga: THR PNS Cuma Cair 50% Tunjangan Kinerja, Ini Kata Sri Mulyani
2. Sumatera Barat
Penulis | : | Hinggar |
Editor | : | Widyastuti |
Artikel ini merupakan bagian dari Lestari, program KG Media yang merupakan suatu rencana aksi global, bertujuan untuk menghapus kemiskinan, mengurangi kesenjangan dan melindungi lingkungan.
KOMENTAR