NOVA.id – Pola makan yang sehat akan menghindarkan kita dari berbahai macam risiko penyakit seperti diabetes.
Ada dua jenis diabetes yang kita kenal, yakni diabetes tipe 1 dan tipe 2.
Diabetes terjadi ketika insulin tidak dihasilkan atau tidak bekerja dengan baik, sehingga menyebabkan gula menumpuk di darah kita.
Pada diabetes tipe 1, pankreas berhenti menghasilkan insulin, sehingga glukosa menumpuk di aliran darah.
Pada diabetes tipe 2, pankreas tidak cukup menghasilkan insulin atau hormon tidak bekerja dengan baik.
Saat ini penyakit diabetes yang mulai banyak diderita oleh orang di usia produktif.
Asal tahu saja, penderita diabetes di Indonesia dapat mencapai 30 juta orang pada 2030 mendatang bila gaya hidup termasuk makan banyak makanan manis dan merokok tidak dikurangi.
Namun ternyata ada beberapa makanan yang dianggap sehat, tapi ternyata bisa jadi makanan pencetus diabetes, lo.
Apa saja?
1.Jus buah
Meskipun jus buah 100 persen alami, jus ini mengandung gula tinggi, setara dengan sekaleng soda. Minum jus buah tanpa serat dapat menyebabkan lonjakan gula darah.
Baca Juga: Waspada Diabetes dan Stroke, Ini 4 Cara Melepaskan Ketergantungan Minuman dan Makanan Manis
Ternyata Ini Usia Ideal si Kecil Pisah Kamar dan Cara Agar Anak Mau Tidur Sendiri
Penulis | : | Maria Ermilinda Hayon |
Editor | : | Maria Ermilinda Hayon |
KOMENTAR