Daisy yang diiringi ratusan anggota organisasi kemasyarakatan (ormas) Laskar Merah Putih juga mengatakan ia akan terus mencari dukungan untuk bisa kembali memeluk putri bungsunya. "Selama belum ketemu Mano, saya akan cari dukungan ke mana pun," katanya.
KOMENTAR