NOVA.id – Adanya gangguan kesehatan yang kita alami bisa terlihat dari tanda-tanda sederhana.
Selain itu, kita juga bisa melakukan tes sederhana untuk mengetahui adanya penyakit tertentu.
Misalnya, 70 persen kasus kanker payudara dideteksi dari pasien yang melakukan tes sendiri di rumah.
Meski saat ini kebanyakan perempuan sudah mengetahui cara deteksi dini kanker payudara, namun tak banyak yang tahu cara mengetahui kondisi kesehatan mata, lidah, dan kulit.
(Baca juga: Ayah Meghan Markle Dikabarkan Tak Hadiri Royal Wedding, Apa Penyebabnya?)
Dilansir dari laman Brightside, inilah 7 tanda tubuh kita mengalami gangguan kesehatan.
Kita perlu waspada bila ada perubahan berat badan secara drastis.
Ada beberapa penyebabnya, yang pertama gangguan kelenjar tiroid yang memicu produksi hormon terlalu banyak atau terlalu sedikit.
Alasan lain, adalah kurang tidur.
Bila kita kurang tidur, maka tubuh mulai menyimpan lemak lebih banyak.
Perubahan berat badan juga bisa diakibatkan ketidakseimbangan hormon yang bisa kita lihat ketika masa menstruasi.
(Baca juga: Punya Kandungan Antioksidan, Ini loh Manfaat Air Mawar untuk Kulit)
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR