Bila berat badan kita bertambah dan kaki serta jari-jari membengkak, bisa jadi kita mengalami edema yang diakibatkan oleh beberapa kondisi.
Bagian tubuh seperti wajah terutama sekitar mata yang membengkak di pagi hari bisa jadi merupakan tanda gangguan pada ginjal.
Selain itu, tekanan darah tinggi dan gangguan pada jantung juga bisa memicu kondisi ini.
Kemudian, bila pembuluh darah sekitar kaki terlihat menonjol, bisa jadi edema kita dipicu karena adanya varises.
(Baca juga: Kadir Ungkap Kondisi Gogon Sebelum Meninggal, Napasnya Sudah Berat)
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR