5. Makan kerang
Sudah menjadi peraturan kerajaan bahwa mereka dilarang makan kerang.
Hal ini dilakukan karena meningkatnya risiko penularan penyakit bawaan makanan.
Jelas bahwa saat pernikahan mereka nanti tak ada menu kerang di meja makan.
Baca juga: Ini 5 Alasan Mengapa Kita Perlu Memijat Tubuh Sendiri, Nomor 4 Ampuh Hilangkan Stres
6. Mengecat kuku dengan warna mencolok
Usai menikah dengan Pangeran Harry, Markle tak boleh lagi mewarnai kukunya dengan warna mencolok, apalagi gliter.
Anggota kerajaan disarankan untuk mewarnai kuku dengan warna netral sebagai bagian dari kode berpakaian.
7. Dilarang pakai wedges
Kerajaan Inggris memang punya kode berpakaian yang dianggap cukup ketat.
Satu di antaranya adalah larangan menggunakan sepatu wedges.
Sepatu ini dianggap tak nyaman dan Ratu pun tak menyukainya.
Baca juga: Terlibat Cekcok dengan Sang Pacar, Lelaki Ini Tega Bunuh Pacanya dengan Bor Listrik, Sadis!
8. Menyilangkan kaki
Menyilangkan kaki juga dilarang oleh kerajaan.
Seorang putri kerajaan harus melakukan posisi yang disebut "Duchess slant".
Markle hari merapatkan kedua kakinya dan memiringkannya sedikit.
9. Main monopoli
Larangan ini bisa jadi yang paling aneh.
Melansir The Telegraph, Pangeran Andrew mengatakan bahwa keluarga kerajaan tidak boleh main monopoli.
Menurutnya, permainan ini terlalu kejam.(*)
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Source | : | Tribun Style |
Penulis | : | Healza Kurnia |
Editor | : | Healza Kurnia |
KOMENTAR