Mengenakan kaos kaki hangat dan berbulu halus tak hanya membuat kita nyaman, lo.
Kaos kaki hangat juga membantu menghangatkan kaki, membantu aliran darah dari kaki agar jadi lancar, dan mengirimkan sinyal ke otak untuk segera tidur.
(Baca juga: Viral Dekat dan Menjalin Asmara Selama 10 Tahun, Lihat Unggahan Terakhirnya Bikin Nangis)
5. Melamunkan Hal-hal Lain
Daripada memikirkan betapa susahnya tidur kita atau hal-hal yang membuat kita stres, lebih baik memikirkan sesuatu yang menyenangkan.
Sah-sah saja kok, selama tidak membebani pikiran kita.
(Baca juga: Aduh, Ternyata Ini 4 Akibat Bila Kita Lalai Membersihkan Tangan Saat di Rumah Sakit)
6. Atur Nafas
Penelitian membuktikan, dengan konsentrasi pada nafas akan membantu kita untuk tenang dan mudah terlelap.
Fokus pada nafas juga membantu kita terhindar dari insomnia, loh.
Selamat tidur, Sahabat NOVA! (*)
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR