Para ahli mengenali karbohidrat dalam dua kelompok, yakni karbohidrat kompleks dan simplek.
(Baca juga: Agar si Kecil Kulitnya Bersih Terawat, Konsumsi Makanan Ini Saat Hamil)
Dalam hal ibu hamil, para ahli menyarankan untuk mengkonsumsi karbohidrat komplek.
Karbohidrat kompleks apabila dikonsumsi, tidak langsung diserap, namun harus dicerna terlebih dahulu menjadi komponen yang lebih kecil, baru kemudian diserap oleh tubuh.
Bahan makanan yang mengandung karbohidrat kompleks juga mengandung banyak vitamin dan mineral.
KOMENTAR