NOVA.id - Pedangdut senior, Cucu Suryaningsih atau lebih akrab disapa Evie Tamala memang kini jarang terlihat di televisi.
Namun ternyata dirinya masih aktif di media sosial loh.
Melalui akun Instagram pribadinya, Evie sering mengunggah beberapa kegiatannya.
(Baca juga: Ingin Terhindar dari Kasus Pelecehan Seksual? Yuk, Ikut Komunitas Ini!)
Meski jarang muncul di televisi, namun Evie Tamala masih tetap menekuni profesinya sebagai penyanyi dangdut loh.
(Baca juga: Ingin Terhindar dari Kasus Pelecehan Seksual? Yuk, Ikut Komunitas Ini!)
Tak hanya itu, pedangdut 49 tahun ini kini juga tampil berbeda.
Evie Tamala kini tampil berisi dan lebih fresh.
(Baca juga: Ingin Riasan Bibir Tampak Seksi? Yuk Terapkan Lip Liner, Caranya Mudah loh!)
Meski jarang terlihat muncul di media, namun Evie Tamala tetap berhubungan baik dengan teman-teman sesama penyanyi dangdut.
Wah, kira-kira akankah Evie Tamala akan kembali sering muncul di televisi?
Kita tunggu saja ya Sahabat NOVA. (*)
Penulis | : | Nuzulia Rega |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR