NOVA.id - Seberapa sering kita mendengar jika wajah mirip dengan pasangan berarti jodoh.
Banyak yang mempercayai hal tersebut dan banyak juga yang tak mempedulikannya.
Apakah Sahabat NOVA termasuk yang setuju dengan pendapat tersebut?
(Baca juga: Miss V Terluka Saat Bercinta? Yuk Ketahui Penyebab dan Cara Menghindarinya)
Ternyata hal ini ada penjelasan ilmiahnya lho, seperti apa?
1. Seperti cerminan diri
Mereka yang melakukan akan berkencan akan mencari seseorang yang mirip dengannya.
Seperti tingkat pendidikan, tinggi, usia, bentuk wajah, atau apa pun.
Kesamaan itu juga ditentukan dalam hal genetika termasuk wajah.
Sebuah studi yang dilakukan pada tahun 2014 menunjukkan bahwa orang kulit putih khususnya memilih pasangan hidup yang memiliki DNA serupa.
(Baca juga: Tanda Pasti Orang akan Meninggal, Terdengarnya Bunyi Ini Dari Tubuh
Source | : | Bustle |
Penulis | : | Hinggar |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR