NOVA.id - Berkembangnya era digital saat ini seringkali membuat kita tergelincir dalam penggunaannya.
Salah satunya dalam penggunaan media sosial, apalagi kini banyak platform yang bebas digunakan anak.
Bila kita sebagai orang tua tidak mengawasi dengan bijak, media sosial malah membuat anak kita salah arah.
Baca Juga : Istri Sah Pria Berkacamata yang Pose Mesra dengan Lina Ungkap Faktanya, Selingkuh?
Felicia Idama, Humas Kementrian Pemberdayaan Perempuan dan Anak mengimbau orang tua agar mengawasai anaknya dalam menghadapi perkembangan teknologi.
"Kepada orang tua jangan sembarangan memberi gawai pada anak," ujarnya.
Sebagai orang tua, imbuh Felicia, apa yang diberikan pada anak ialah tanggung jawab mereka.
Baca Juga : Kompetisi Anak tapi Menyanyikan Lagu Dewasa, Begini Tanggapan Anji
Penulis | : | Alfiyanita Nur Islami |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR