5. Selain itu, agar Si Kecil tak bosan atau rewel, boleh juga menyetel musik kesukaan anak.
Sebaiknya menggunakan earphone agar tak mengganggu penumpang lain.
Tapi ingat, cek terlebih dahulu tingkat volumenya agar suara yang keluar tak terlalu keras hingga merusak gendang telinga anak.
Biasanya, maskapai penerbangan ke luar negeri juga punya televisi personal.
Nah, mintalah pramugarinya untuk menayangkan film anak-anak.
Baca Juga : Ulang Tahun ke-38, Karena Kapoor Tampil Menggemaskan Bak Remaja!
6. Jangan lupa, bawa juga beberapa buku cerita favorit anak.
Jika memungkinkan, bawa minuman dan makanan kesukaan anak untuk mengalihkan perhatian dari kebosanan.
Atau, Sahabat NOVA bisa membawa serta buku berisi berbagai macam ide permainan di perjalanan agar kita dan pasangan juga punya lebih banyak variasi permainan untuk mengatasi kebosanan di perjalanan.
Selamat berlibur bersama keluarga dan anak-anak kita tercinta, Sahabat NOVA!(*)
(Noverita K. Waldan)
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Penulis | : | Healza Kurnia |
Editor | : | Laili Ira Maslakhah |
KOMENTAR