NOVA.id - Di akhir pekan ingin memasak daging kambing atau domba?
Ingat, sebelum memasak olahan daging dari kambing ataupun domba, kedua hewan tersebut memiliki aroma khas yang kurang sedap.
Tentunya, jika salah mengolahnya aroma khas tersebut akan semakin tajam.
Nah, supaya cita rasa dagingnya tetap lezat dan baunya juga benar-benar menggoda untuk menambah selera makan, yuk perhatikan beberapa tips berikut untuk mengurangi aroma tak sedap dari kambing dan domba.
Baca Juga : Garang saat Wawancara, Suami Najwa Shihab Bongkar Sifat Asli Istrinya di Rumah Hingga di Ranjang
1. Jauhkan daging kambing dari air, karena itu jangan mencuci daging kambing.
Jika ada kotoran sebaiknya dibersihkan dengan cara mengerik kotoran dengan pisau.
2. Untuk mengurangi aroma kurang sedap tersebut, lumuri daging dengan jeruk nipis atau cuka.
Atau rebus daging dengan berbagai rempah dengan aroma tajam, seperti daun salam, jahe, daun jeruk, serai, kayu manis, dan cengkih.
Baca Juga : Terjerat Cinta Hilda Vitria, Almarhum Olga Syahputra Pernah Peringatkan Hal Ini pada Billy Sewaktu Hidup!
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Penulis | : | Healza Kurnia |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR