Jangan Sampai Dehidrasi, Ini 5 Manfaat Bagi Tubuh Saat Cukup Konsumsi Air

By Winggi, Kamis, 28 Maret 2019 | 22:00 WIB
Jangan Sampai Dehidrasi, Ini 5 Manfaat Bagi Tubuh Saat Cukup Konsumsi Air (Istock)

4. Mengatur suhu tubuh

Tubuh sangat cerdas, saat panas maka air memainkan peran mendasar ketika kita berkeringat untuk mengatur suhu sendiri.

Untuk menyeimbangkan kenaikan suhu, kelenjar keringat kita mengeluarkan cairan yang mengalir ke permukaan kulit.

Namun saat kita tidak cukup minum, hal ini bisa memengaruhi kinerja secara negatif.

Baca Juga : Sadis! Seorang Perempuan Calon Pendeta Diduga Dirudapaksa sebelum Dibunuh

5. Bantu hilangkan racun

Minum air yang cukup membantu menghilangkan kotoran dan zat lain yang tidak lagi dibutuhkan tubuh.

Hidrasi yang cukup juga akan menjaga hati dan ginjal dalam kondisi baik, di mana bertanggung jawab untuk mengeluarkan racun.

Baca Juga : Ibunda Baim Wong Bocorkan Mantan Kekasih Anaknya: Semua Baik Kecuali si Itu Tuh!

Sahabat NOVA, yuk cukupi kebutuhan cairan pada tubuh.