Kantuk Saat Puasa Hambat Aktivitas? Cegah dengan 5 Cara Ini yuk!

By Nuzulia Rega, Rabu, 8 Mei 2019 | 13:45 WIB
Kantuk saat Puasa Hambat Aktivitas? Cegah dengan 5 Cara ini yuk! (artursfoto/iStock)

 

5. Tidur Siang

Yang dimaksud tidur siang di sini bukan tidur yang berlama-lama dan membuat semakin mengantuk ya Sahabat NOVA.

Namun, kita bisa melakukan tidur siang dalam waktu singkat yang sering disebut 'power nap'.

Tidur dengan waktu 5 sampai 10 menit dapat membuat kita bangun lebih segar dan semangat.

Baca Juga : Gisel Sensor Omongan Gempi saat Ucapkan Selamat Ulang Tahun untuk Gading, Kenapa?

Nah, jadi tak ada alasan mengantuk karena berpuasa ya.

Karena dengan 5 cara di atas kita dapat tetap melakukan kegiatan sehari-hari tanpa mengganggu puasa kita. (*)