Jadi Kutu Loncat Nyeberang Pekerjaan atau Nyeberang Industri?

By Maria Ermilinda Hayon, Senin, 8 Juli 2019 | 20:30 WIB
Gaji yang tinggi tak membuat pegawai merasa bahagia. (kompas.com)

NOVA.id - Kalau negosiasi naik gaji di perusahaan sekarang tak mungkin dilakukan, mengapa tak mulai lirik perusahaan lain saja?

Berbicara soal gaji, barangkali sampai di sini kita telah bisa menyepakati satu hal, bahwa kenaikan gaji selama berkarier memanglah diperlukan.

Masalahnya, bila kita telah berupaya melakukan negosiasi gaji di tempat kerja sekarang namun tak dikabulkan, bagaimana kita bisa mewujudkan impian kita untuk naik gaji?

Baca Juga: 3 Makanan Favorit Orang Indonesia Ini Bisa Sebabkan Kanker Paru-Paru, Penyakit yang Renggut Nyawa Sutopo

Padahal, bekerja di perusahaan ini saja sudah mau lebih dari dua tahun.

Bukankah sudah layak dipertimbangkan untuk naik gaji?

Oh, tenang! Mungkin inilah saatnya kita melirik opsi menjadi si kutu loncat.

Baca Juga: Bikin Bangga, Ini Momen Rapper Rich Brian Bertemu Presiden Jokowi di Istana BogorBaca Juga: Bikin Bangga, Ini Momen Rapper Rich Brian Bertemu Presiden Jokowi di Istana Bogor