7 Kebiasaan yang Dilakukan saat Perempuan Hamil Ini Dinilai Bisa Mempengaruhi Janin yang Dikandungnya

By Hinggar, Sabtu, 14 Desember 2019 | 21:30 WIB
7 Kebiasaan yang Dilakukan Saat Perempuan Hamil Ini Dinilai Bisa Mempengaruhi Janin yang Dikandungnya (CNN)

4. Menangis

Menangis secara berlebihan hingga kehilangan nafsu makan, merasa bersalah, terlalu banyak tidur hingga kehilangan minat dalam aktivitas juga tak baik untuk seseorang.

Lebih baik bicarakan hal ini pada ibu lain atau perempuan hamil untuk mendapatkan dukungan.

Baca Juga: Mudah dan Murah, Inilah 6 Tips Ampuh agar Rambut Tebal dan Berkilau Hanya dengan Menggunakan Bahan Alami

5. Masalah tidur

Selama hamil mungkin sebagian orang akan mengalami masalah gangguan tidur.

Hal ini karena seseorang mengalami peningkatan hormon.

Kurang tidur akan menyebabkan buruknya suasana hati dan mual yang buruk.

Baca Juga: Jangan Salah Beli, Intip 5 Tips Memilih Gaun Pernikahan Demi Tampil Menawan