Cegah Asam Lambung Naik, Perhatikan 5 Hal Ini Jika Ingin Minum Kopi saat Buka Puasa

By Presi, Jumat, 8 Mei 2020 | 18:00 WIB
(ilustrasi) Cegah Asam Lambung Naik, Perhatikan 5 Hal Ini Jika Ingin Minum Kopi saat Buka Puasa (iStockphoto)

1. Isi perut terlebih dahulu

Sebelum minum kopi saat buka puasa, kita sebaiknya mengisi perut terlebih dahulu.

Kita bisa lebih dulu menginsumsi makanan ringan yang dapat mengenyangkan perut.

Itu dilakukan agar asam lambung tidak naik dan menjadi masalah pencernaan.

Baca Juga: Ini yang Terjadi pada Tubuh 5 Menit Setelah Buka Puasa dengan Air Mineral

2. Imbangi dengan air putih

Mengimbangi dengan meminum air putih berguna agar tubuh tetap mendapatkan asupan cairan dan tidak dehidrasi.

Kopi akan membuat kita lebih sering buang air kecil, nah, hal inilah yang akan menyebabkan dehidrasi.

Baca Juga: Yuk Coba Resep Puding Cokelat Kacang, Teman Setia Buka Puasa yang Bikin Adem