Proses pembentukan harus cepat, supaya adonan tidak kering, siasati dengan memasukkan adonan ke dalam wadah kedap udara sebelum dan sesudah dibentuk.
Rebus boba dalam air yang sudah benar-benar mendidih dan gunakan api sedang.
Rebus boba sampai matang dengan tanda warna yang sudah transparan.
Baca Juga: Ngidam Minuman Segar? Yuk, Coba Resep Strawberry Bubble Tea
Tips: Paduan susu evaporasi yang gurih dan susu kental manis sangat cocok disajikan dengan boba.
Rasanya jadi lebih gurih dan kental.
Bahkan, saat ditambahkan es batu.
Baca Juga: Terjun ke Bisnis Minuman Kekinian, Jovi Adhiguna Resmikan Street Boba Rawamangun