2. Gunakan Minyak Panas yang Banyak
Di restoran ayam geprek, sambal bawang dibuat dengan minyak yang banyak, lo.
Minyak panas tersebut bisa mematangkan sedikit bawang dan menghilangkan bau langunya.
Caranya, panaskan minyak dalam jumlah banyak, kira-kira 2 kali jumlah sambal.
Baca Juga: Bahaya! Jangan Mencuci Ayam Mentah Sebelum Dimasak karena Bisa Sebabkan Hal Ini
Setelah itu, segera tuangkan ke dalam sambal.
Minyak akan seketika mematangkan sambal dan menghilangkan bau langunya.
Nah, dua cara di atas super praktis tapi pasti ampuh menghilangkan aroma langu dari sambal bawang.
Yuk, coba praktikan segera di rumah untuk makan siang keluarga hari ini.
Baca Juga: Jangan Langsung Dibuang! Tulang Ayam Ternyata Bisa Bermanfaat untuk Menyuburkan Tanaman
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store. (*)
Artikel ini telah tayang di sajiansedap.grid.id dengan judul Pantas Sambal Bawang Geprek ala Restoran Pedasnya Nampol, Ternyata Hal ini Jadi Kunci Rahasianya