Jangan Salah Kaprah, Ini Perbedaan Sehat dan Bugar untuk Gambarkan Kondisi Tubuh

By Alsabrina,None, Senin, 5 Oktober 2020 | 09:34 WIB
(Ilustrasi) Perbedaan bugar dan sehat (iStockphoto)

Orang sehat yang tidak bugar juga bisa ditandai ketika seseorang tersebut makan.

Orang bugar, ketika habis makan akan tetap fit seperti biasanya.

Namun orang sehat yang tidak bugar umumnya akan mengantuk setelah makan.

Baca Juga: Tak Lagi Ada Alasan Sibuk, 4 Gerakan Olahraga Ini Bisa Dilakukan di Dalam Mobil!

"Habis makan siang kalau lemes dan ngantuk berarti kita tidak bugar.

Kalau bugar itu memiliki tubuh yang fresh sampai malam hari," terangnya.

Lalu bagaimana caranya agar kita tetap sehat dan bugar?

Baca Juga: Makanan Sehat Penting, Tapi 1 Hal Ini Tak Kalah Utamanya untuk Jaga Kebugaran Tubuh! Apa Itu?