4. Sawo dan rambutan
Sawo dan rambutan juga buah yang perlu dihindari saat program diet.
Kedua buah ini memiliki kadar kalori tinggi, karena rasa manisnya yang juga tajam.
Hal ini bukan berarti bahwa buah-buahan yang sangat manis tidak boleh dimakan saat program diet.
Baca Juga: Populer untuk Turunkan Berat Badan, Benarkah Diet Keto Justru Tak Aman untuk Kesehatan Jantung?
Namun, nilai kalorinya harus diperhitungkan.
Sumber kalori tidak hanya berasal dari gula, tetapi juga dari kandungan pati di dalamnya.
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store. (*)