Panduan Pendaftaran BLT UMKM secara Online, Diperpanjang Hingga Desember!

By Ratih, Selasa, 20 Oktober 2020 | 15:32 WIB
Panduan Pendaftaran BLT UMKM secara Online, Diperpanjang Hingga Desember! (Tribun Timur)

1.BRI ditunjuk oleh pemerintah sebagai bank penyalur Banpres Produktif untuk Usaha Mikro (BPUM) dan Perseroan telah mengirimkan SMS notifikasi kepada para penerima bantuan untuk memudahkan masyarakat mendapatkan informasi.

2. Selain itu, untuk membantu dan memudahkan masyarakat yang tidak menerima SMS notifikasi namun ingin mengetahui apakah dirinya mendapatkan bantuan atau tidak dapat mengakses website eform.bri.co.id/bpum.

3. Cara cek penerima bantuan UMKM BRI juga mudah, hanya dengan menggunakan No KTP.

Baca Juga: Berita Terpopuler: Indra Bekti Beri Jawaban Menohok saat Disindir Gara-Gara Pakai BPJS hingga 5 Bantuan Pemerintah di Bulan Oktober

4. Untuk syarat yang dibutuhkan dalam pendaftaran adalah sebagai berikut:

Baca Juga: Segera Cek! Pemerintah Masih akan Memberi 5 Bantuan Ini kepada Masyakarat di Oktober 2020