NOVA.id - Bukan untuk kesehatan tubuh saja, jenis makanan juga bisa mempengarui gairah seksual.
Beberapa jenis makanan diketahui bisa meningkatkan gairah seksual.
Namun, tak sedikit pula ada jenis makanan yang malah menurunkan gairah seksual.
Baca Juga: 9 Makanan Ini Bisa Tingkatkan Gairah Kita dalam Berhubungan Intim, Yuk Coba!
Apabila estrogen pada perempuan atau testosteron pada laki-laki ada yang bermasalah, maka bisa berdampak buruk pada kesehatan, termasuk libido.
Semua masalah terkait libido berasal dari ketidakseimbangan hormon.
Oleh karena itu, penting bagi kita menghindari makanan yang bisa menimbulkan risiko tersebut.
Dilansir dari Kompas.com, berikut ini 5 jenis makanan yang bisa menurunkan gairah seksual.
Baca Juga: Gairah Hubungan Intim Menurun? Yuk Segera Lakukan 5 Tips Ini agar Aktivitas Ranjang Kembali Hot!