4. Untuk isi: Kocok cottage cheese, garam, kulit jeruk lemon, dan gula asal rata. Masukkan telur. Kocok rata.
5.Tambahkan tepung terigu, krim kental, dan air jeruk lemon. Kocok perlahan. Tuang di atas adonan alas.
6.Oven dengan api bawah suhu 170 derajat Celsius selama 15 menit. Turunkan suhunya 150 derajat Celsius. Oven lagi selama 45 menit sampai matang. Keluarkan dan dinginkan selama 15 menit di suhu ruang. Tata peach.
7.Untuk topping: Panaskan selai aprikot dan air sampai larut.
8. Oles selai aprikot di atas cheese cake dan tata irisan peach. Dinginkan.
Selamat menikmati, Sahabat NOVA!
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)