Tips Pintar Atur Uang, Ini Cara Melunasi Utang agar Tidak Menumpuk Menurut Ahli

By Widyastuti,Redaksi NOVA, Sabtu, 29 Mei 2021 | 16:31 WIB
(Ilustrasi) Membayar utang (iStockphoto)

 

Lebih lanjut, berikut adalah tips dan trik untuk kita bagi si pemilik utang, agar utang kita tidak menumpuk, yakni:

1. Buat anggaran setiap bulannya

Buat sebuah anggaran yang jelas dan terukur sehingga dapat mengetahui mengatur berapa yang harus dikeluarkan untuk membayar hutang setiap bulannya.

2. Buat skala prioritas

Jika utang kita lebih dari satu, maka tentukan skala prioritas yang harus dilunasi terlebih dahulu.

3. Selesaikan dengan Cara Efek Debt Snow Ball

Selelaikan utang yang paling mudah dan cepat selesai. Cara ini akan membantu psikologi kita, dalam menyelesaikan utang satu per satu. Begitu selesai satu utang langsung pindah ke utang selanjutnya sampai dengan selesai.

Baca Juga: Stop Bandingkan Diri Sendiri dengan Orang Lain, Ini 4 Cara Ampuhnya!

4. Konsultasikan dengan ahlinya

Perencanaan keuangan yang terpercaya dan sudah terakreditasi dapat membantu dalam menyelesaikan utang kita.

Jika sudah dapat diselesaikan satu per satu, maka harus sesegara mungkin membuat dana darurat, dana ini juga dapat membantu kita dalam menyelesaikan utang kemudian hari dan juga harus bijaksana dalam berutang.

Lebih baik menabung untuk membeli daripada membeli dengan berutang tanpa memikirkan kemampuan kita sebenarnya.

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)

Penulis: Meike Isa Alma Sitompul