Cara Menghilangkan Lemot di Laptop Agar Kerjaan Makin Lancar

By Ratih, Selasa, 2 November 2021 | 17:02 WIB
Cara menghilangkan lemot di laptop (serg3d)

NOVA.id - Cara menghilangkan lemot di laptop tidak sulit, asal kita mau merawat barang elektronik tersebut dengan baik.

Sewajarnya alat elektronik, laptop lemot akan terjadi setelah beberapa tahun, apalagi jika melakukan pekerjaan berat.

Melansir Tribun Medan, berikut ini cara membersihkan laptop agar tidak lemot:

Baca Juga: Cara Menghilangkan Gatal dengan Bahan Alami, Cepat dan Nggak Mahal!

1. Uninstall software

Kenyataannya, banyak dari software yang terpasang di laptop jarang dipakai.

Cara mengatasi laptop lemot pada Windows 10 ini bisa melalui menu bawaan yang terdapat pada Settings atau menggunakan software uninstaller, seperti CCleaner dan lainnya.

Sedangkan pada MacBook bisa memakai CleanMyMac.

Baca Juga: Cara Menghilangkan Pecah-pecah di Tumit Pakai Bawang Putih, Gampang!