2. Buah beri
Cara mengurangi kadar asam urat berikutnya adalah dengan memakan buah beri.
Buah beri, terutama stroberi dan blueberry bisa menjadi buah penurun asam urat yang baik dikonsumsi secara rutin.
Buah ini terbukti memiliki sifat anti-inflamasi yang bermanfaat untuk mengendalikan peradangan (inflamasi) pada sendi serta mencegah tingginya kadar asam urat dalam darah.
Baca Juga: Cara Menghatasi Kebotakan Dini dengan Masker Ini, Mudah Banget
3. Jeruk nipis
Air perasan jeruk nipis mengandung asam sitrat, pelarut asam urat.
Menambahkannya ke dalam makanan harian akan membantu mencegah maupun menekan kadar asam urat tinggi.
Peras buah jeruk nipis dalam segelas air dan minumlah setiap hari.
Baca Juga: Cara Mengatasi Rambut Kering dengan Bahan Alami, Bisa Pakai Telur dan Madu!