Ini yang Terjadi Jika Tubuh Berhenti Konsumsi Karbohidrat

By nova.id, Rabu, 9 September 2015 | 03:15 WIB
Ini yang Terjadi Jika Tubuh Berhenti Konsumsi Karbohidrat (nova.id)

Baca: Turunkan Berat Badan dengan Diet Sarapan Pagi

Merasa lebih berenergi Tidak semua jenis karbohidrat buruk. Tubuh kita tentu saja memerlukan karbohidrat untuk berfungsi dengan baik – terutama untuk kesehatan otak dan fungsi otak. Dengan beralih dari karbohidrat ke makanan yang lebih banyak mengandung “bahan bakar” tubuh seperti buah, sayuran, gandum, beras coklat, setidaknya kita bisa memastikan bahwa kita memiliki energi yang lebih tahan lama.

Baca: Benarkah Diet Tinggi Protein Baik Bagi Tubuh?

Menurut Mayo Clinic, jumlah karbohidrat yang aman kita konsumsi sekitar 50 gram per harinya. Satu gelas oatmeal dan setengah pisang cukup untuk mencapai jumlah tersebut. Jadi, jangan sampai berlebihan, ya!

Gita Laras Widyaningrum/intisari-online.com Sumber: Time