Ini Kesalahan yang Sering Dilakukan Saat Makan Siang, Bisa Berdampak Buruk bagi Tubuh

By Winggi, Rabu, 3 Januari 2018 | 06:00 WIB
kesalahan saat makan siang (istock) (Winggi)

NOVA.id- menjaga kesehatan tubuh memang tidak mudah. 

Semakin maju zaman, semakin banyak pula hal yang membuat kita terhipnotis untuk melupakan kesehatan tubuh. 

Menjalani gaya hidup sehat tentu harus dengan aturan yang teratur dalam mengonsumsi makanan. 

(Baca juga: Normalkah Si Kecil Memainkan Alat Kelaminnya? Ini Penjelasan dan Cara Mengatasinya)

Dengan melakukannya dengan teratur tentu akan membantu kita mendapatkan tubuh yang sehat. 

Ternyata ada beberapa kesalahan yang sering kita lakukan pada saat makan siang. 

Bahkan hal ini tak pernah kita sadari. 

Melansir Boldsky, terdapat beberapa kesalahan makan siang yang bisa mempengaruhi kesehatan fisik dan mental kita, di antaranya:

(Baca juga: Sering Pesan Shabu Lewat Telepon Seluler, Diduga Ini Alasan Kuat Jennifer Dunn Lagi-Lagi Pakai Narkoba)

1. Makan di luar setiap hari

Saat akan pergi ke kantor mungki kita terburu-bur dan tidak sempat menyiapkan bekal untuk makan siang. 

Dengan begitu kita sering menghabiskan makan siang dengan makan di luar.