Jangan Lupa Minum Madu Sebelum Tidur, Banyak Manfaatnya loh!

By Winggi, Jumat, 30 Maret 2018 | 13:00 WIB
Manfaat minum madu sebelum tidur (Winggi)

Mengonsumsi madu sebelum tidur, membantu tubuh membakar lemak di malam hari.

Madu mentah hanya mengandung 64 kalori per cangkir dan ini akan memberi kita rasa kenyang di malam hari.

(Baca juga: Untuk Tingkatkan Metabolisme Tubuh, Masukan 6 Makanan Ini ke dalam Menu Harian Kita, Yuk Dicoba! )

4. Menjaga kulit

Sifat anti bakteri, anti jamur dan antioksidan hadir dalam madu.

Sehingga bahan alami ini bisa menjaga kulit tetap sehat.

Sifat-sifatini membantu menjaga kulit tetap halus dan kenyal.

Jadi konsumsilah madu sebelum tidur karena di malam hari saatnya kulit beregenerasi.

(Baca juga: Berkaca pada Kasus Penganiayaan Bayi Calista, KPAI Himbau Masyarakat Perlu Lakukan Hal Ini)

5. Meningkatkan metabolisme

Madu mentah dikemas dengan antioksidan yang dikenal untuk melawan radikal bebas.

Ini mencegah banyak penyakit sistem kekebalan tubuh.

Madu juga kaya polifenol dan antioksidan yang dapat mencefah banyak penyakit yang berhubungan dengan jantung dan kanker. (*)