NOVA.id - Mengalami kurang tidur atau masih merasa lelah menjalani hari?
Mungkin kualitas tidur kita memang belum baik selama ini.
Banyak hal yang bisa mempengaruhi kualitas tidur kita di malam hari.
Baca Juga : Istrinya Nyaris Celaka, Ardi Bakrie Langsung Bereaksi: Parah sih Ini
Kebiasaan buruk yang kita lakukan setiap hari juga bisa menjadi penentu kualitas tidur kita.
Apa saja yang bisa menjadi faktor perusak waktu istirahat kita?
Baca Juga : Sang Kekasih Dimakamkan, Pacar Pramugari Lion Air JT610: Selamat Jalan Sayang