NOVA.id - Tak sedikit orang beranggapan jika perempuan akan menjadi bendahara dalam rumah tangga.
Maka dari itu perempuan harus pandai mengelola keuangan sebagaimana mestinya agar keuangan keluarga tetap terjaga.
Berdasarkan Survei Nasional Literasi dan Inklusi Keuangan 2016 oleh OJK, tercatat kurang dari 30 persen orang Indonesia yang melek keuangan.
Baca Juga : Jangan Salah! Ini Dia Cara Menggoreng Makanan yang Tepat Agar Tetap Sehat
Di mana tingkat pemahaman masyarakat Indonesia terhadap berbagai produk dan jasa keuangan masih cukup rendah.
Melalui survei tersebut, terungkap jika tingkat literasi keuangan perempuan lebih rendah dibandingkan laki-laki dengan persentasi 25,5 persen banding 33,2 persen.
Menjawab permasalahan tersebut, Prudential Indonesia mengadakan program pelatihan literasi keuangan.
Baca Juga : RESMI! KPI Larang Iklan Shoppe BLACKPINK Tayang di 11 Stasiun TV, Ini Alasannya
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Penulis | : | Alfiyanita Nur Islami |
Editor | : | Winggi |
KOMENTAR