"Mungkin tidak ada elastisitas yang cukup bagi kulit untuk berkontraksi kembali ke ukuran tubuh Anda yang baru dan lebih kecil," kata Constance Chen, M.D., seorang ahli bedah plastik bersertifikat di New York City.
Saat berat badan kita turun, kita tidak prediksi jika kulit akan terpengaruh juga.
Namun, kulit kendur yang berubah menjadi kusam juga bisa dipengaruhi oleh gaya hidup kurang sehat seperti rokok.
Baca Juga: Irwansyah Terciduk Polisi Gara-Gara Bubur, Coba Bikin Sendiri Pakai Resep Mudah Ini yuk!
Tak hanya itu, matahari juga berperan aktif untuk membuat kulit kendur dan kusam.
Namun, jangan khawatir, karena jika kita melakukan perawatan dan olahraga dengan rutin, itu akan menghilang dan kulit menjadi lebih kinclong. (*)
Source | : | Women Health Magazine |
Penulis | : | Tentry Yudvi Dian Utami |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR