3. Juli-September
Hari libur di bulan Juli-September jatuh di hari biasa.
Tepatnya Jumat 31 Juli, Hari Raya Idul Adha 1441 Hijriyah.
Kemudian Senin 17 Agustus, Hari Kemerdekaan RI dan Kamis 20 Agustus, Tahun Baru Islam 1442 Hijriyah
Baca Juga: Blak-blakan Ayu Ting Ting Ungkap Kenakalannya Saat Remaja: Kalau Ibu Tahu, Wah Habis!
4. Oktober-Desember
Jatuh di hari kamis dan jumat, yaitu 29 Oktober, Maulid Nabi Muhammad SAW dan 25 Desember, Hari Raya Natal.
Lalu untuk cuti bersama dalam kalender 2020, yaitu tanggal 22, 26 dan 27 Mei (hari Jumat, Selasa dan Rabu), cuti bersama untuk Hari Raya Idul Fitri.
Kemudian, tanggal 24 Desember (hari Kamis), cuti bersama untuk Hari Raya Natal. (*)
Source | : | Kemenko PMK |
Penulis | : | Jenny |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR