Akan tetapi, yang perlu digaris bawahi ialah kita tetap butuh bergerak, tak hanya duduk sepanjang hari.
Maka jika seseorang duduk lama di kantor, maka sebagian hari lainnya sebaiknya digunakan untuk beraktivitas fisik ringan.
Dia menambahkan bahwa orang tak perlu khawatir duduk di tempat kerja jika itu merupakan tuntutan dari pekerjaan mereka.
Baca Juga: Berpuasa saat Menyusui? Ibu Harus Konsumsi Ini agar sang Bayi Tetap Sehat dan Ternutrisi Penuh
Menurut Sattar, pesan mengenai masalah duduk terlalu lama ini kurang tepat jika disampaikan begitu saja.
Lebih baik yang dikomunikasikan adalah ajakan untuk melakukan kegiatan fisik selain berdiam diri seperti duduk.
Misalnya memberi anjuran untuk berolahraga ringan pada malam hari jika sepanjang pagi hingga sore lebih banyak duduk atau berdiam diri.
Baca Juga: Resep Membuat Sosis Rumahan yang Sehat dan Lezat, Cocok untuk Menu Buka Puasa
Atau, cukup mengajak orang-orang lebih banyak berjalan kaki sebagai aktivitas fisik dalam sehari.(*)
Artikel ini telah terbit di Nakita.ID dengan judul Duduk Terlalu Lama dapat Sebabkan Kematian? Ini Penjelasan Pakar
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Source | : | nakita |
Penulis | : | Ratih |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR