Dari semasa kuliah, mahasiswa langsung tahu rasanya jadi seorang profesional.
Dalam mata kuliah Security Analysis, mahasiswa menganalisa saham, melihat prospeknya dan membuat keputusan untuk 1 tahun ke depan terhadap saham tersebut.
Kemudian dalam Credit Management, mahasiswa akan belajar membuat produk untuk kredit retail dan juga membuat proposal untuk kredit korporasi.
Mata kuliah Asset Management, berkelompok dengan teman sekelas mahasiswa akan diberikan sejumlah budget semu dan melakukan simulasi pengelolaan dana.
Baca Juga: Ahli Ungkap Anak Bisa Terkena Alergi Susu Sapi, Seperti Apa Gejalanya?
Pada akhir semester, mahasiswa harus mempresentasikan hasil kerja kelompoknya tak jarang di hadapan tamu spesial seperti pihak Bank Sinarmas atau Mandiri Manajemen Investasi (MMI).
Layaknya seorang pemain akrobat , ahli investasi dan keuangan harus jago memutar atau melempar aset agar sebuah bisnis dapat berjalan dan profit.
Nah, investasi besar dalam industri Energi Baru Terbarukan serta dukungan produk yang hemat energi dan ramah lingkungan akan berujung pada perbaikan bumi.
Transisi ini menjanjikan kesehatan dan kesejahteraan masyarakat ke tingkat yang lebih baik.
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR