Kita bisa mendapat lemak baik misalnya dari avokad, ikan, minyak/biji zaitun, kacang mede, kacang almond, dan kelapa.
Selain itu, untuk mendapat nutrisi yang lengkap kita bisa mengonsumsi smoothie.
Mia memiliki resep tersendiri untuk membuat smoothie yang memiliki nutrisi yang lengkap.
Baca Juga: Selain Makin Intim dengan Pasangan, Coba 3 Gaya Bercinta Ini yang Bisa Efektif Bakar Lemak
Sahabat NOVA bisa membuat smoothies dengan mencampurkan bahan berikut ini.
Jika smoothie sudah dibuat, Mia menyarankan untuk segera dikonsumsi.
"Langsung diminum aja 30 menit atau sejam paling lama itu udah turun banget nutrisinya," ujar Mia.
Selain berbagi tips bagaimana membuat meal planning yang bisa kita terapkan di masa new normal supaya tetap sehat sekaligus hemat, ada beberapa acara lain yang akan dilangsungkan oleh NOVA bekerjasama dengan TaniHub.
Baca Juga: Catat, Ini 3 Cara agar Tubuh Tetap Bugar Selama Pandemi Corona
Pada Jumat, (13/07) akan diadakan virtual talkshow melalui Zoom yang akan membahas seputar bisnis kuliner yang untungnya bisa berlipat ganda.
Kemudian pada Jumat, (24/07) virtual talkshow melalui Zoom kembali diadakan dengan mengangkat tema kebiasaan makan kita yang berubah di masa new normal.
Kesemuanya merupakan bagian dari rangkaian acara Pintar Sehat BerBelanja oleh NOVA dan TaniHub.
Baca Juga: 6 Tips yang Perlu Dilakukan agar Zumba Makin Asyik dan Bisa Bakar Kalori
Jangan sampai ketinggalan acaranya, selalu dapatkan informasi terbaru lewat Instagram dan Facebook NOVA, ya!
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)
Penulis | : | Presi |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR