Istock
Jaga Payudara agar Sehat dan Indah, Jangan Malu Telanjang Depan Kaca!
“Payudara yang sehat, cantik, dan indah biasanya dia pastinya tidak kendur, bentuknya padat, kencang, dan menarik. Karena jaringan kolagennya cukup banyak. Jadi fungsi-fungsi dia (payudara) cukup baik. Biasanya akan berubah, kalau bentuknya kendur,” terang dr. Yeni.
Menariknya, saat melakukan perawatan payudara, niatan agar tidak kendur, tak bisa dijadikan tujuan utama.
Soalnya perlu diingat, payudara yang indah itu adalah payudara yang sehat.
Baca Juga: Istri John Travolta Meninggal Dunia Karena Kanker Payudara, Kenali Beberapa Gejala Penting Penyakit Ganas Ini
Makanya, biar sehat, perawatan utamanya tetap dengan berolahraga.
Memang payudara tidak punya otot, tetapi persis berada di atas otot-otot dinding dada.
Sehingga otot dinding dada yang kita bikin kencang, agar payudara tersokong dengan baik.
Baca Juga: Waspada, Inilah Ciri-Ciri Pasangan yang Berisiko Menularkan HPV!
View this post on Instagram
Sahabat NOVA, tabloid NOVA edisi 1701 sudah terbit, nih! Kira-kira apa saja ya kontennya? Siapa sih yang mau sakit? Ketika tiba-tiba anggota keluarga kita didiagnosa menderita penyakit parah, perasaan pasti langsung jadi campur aduk. Inilah yang dialami @chelseaislan ketika ibunya dinyatakan mengidap kanker payudara. Ia curhat soal ketakutannya, stigma tentang kanker yang disebut kutukan, sampai akhirnya menjadi sosok yang memberitahukan dan mengajarkan pentingnya merawat payudara. Chelsea juga berbagi cara merawatnya di tabloid edisi kali ini. Selain itu, Chelsea juga cerita soal dirinya yang sekolah lagi, lo. Ikut kelas apa ya? Enggak hanya ada kisah artis, masih banuak konten bermanfaat lainnya, mulai dari kecantikan, kesehatan, keuangan, resep, info menarik soal perempuan sukses, sampai ramalan cinta dan keuangan, lo. Tunggu apalagi? Yuk, baca tabloid NOVA edisi 1701 sekarang! . . . #chelseaislan #perempuanindonesia #wanitahariini #kesehatanwanita #infopayudara #kankerpayudara #tumorpayudara #artisindonesia #seleb #selebriti #beritaartis #majalah #majalahperempuan #NOVA #BerbagiCerita #WaktuBerkualitas #PintarAturUang #GridNetwrok #GridNetworkJuara
A post shared by NOVA (@tabloidnovaofficial) on Sep 24, 2020 at 3:21am PDT
PROMOTED CONTENT
REKOMENDASI HARI INI
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
KOMENTAR