NOVA.id - Salah satu cara agar kita bisa pintar atur uang adalah dengan melakukan investasi emas.
Dengan investasi emas, kita bisa mendapat berbagai keuntungan, seperti mudah dicairkan, rendah risiko, dan harganya yang cenderung semakin meningkat setiap tahunnya.
Kini, ada berbagai jenis investasi emas yang bisa kita pilih, salah satunya adalah koin emas dinar.
Baca Juga: Pakar: Dinar Emas dan Dirham Perak untuk Investasi, Bukan Alat Tukar
Jika bicara tentang emas dinar, biasanya dirham perak menjadi salah satu aset investasi yang turut dibandingkan.
Lalu, seringkali muncul pertanyaan yaitu mana yang lebih menarik, investasi dinar atau dirham?
Dikutip dari Kontan, Jumat (05/02), Business Manager Indosukses Futures Suluh Adil Wicaksono punya jawabannya.
Baca Juga: Ini Aplikasi untuk Investasi Emas Dinar, Harganya Mulai dari Rp10 Ribu
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Source | : | kontan |
Penulis | : | Presi |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR