Kemudian, masukkan tusuk sate ke dalam pisang tersebut.
Lalu, simpan pisang tersebut ke dalam freezer selama 1 jam.
Sembari menunggu, lelehkan cokelat batang dan c ampur dengan minyak.
Gunakan api kecil.
Angkat cokelat yang sudah cair dan biarkan cokelat tersebut hingga bersuhu ruang.
Selanjutnya, siapkan macam-macam topping, mulai dari cokelat wafer, oreo, cokelat warna-warni, atau lainnya.
Baca Juga: 6 Tips Memilih Blewah yang Matang dan Segar untuk Takjil Buka Puasa
View this post on Instagram
Setelah satu jam, keluarkan pisang yang sudah beku.
Lalu, celupkan pisang beku tersebut ke cokelat cair.
Sebelum cokelat mulai membeku, segera taburi dengan topping.
Terakhir, sajikan!
KOMENTAR