Padahal tubuh juga membutuhkan lemak sehat agar organ-organnya berfungsi dengan baik dan tetap sehat.
Perlu diketahui jika tidak semua lemak itu jahat.
Misalnya, lemak dalam pizza dan burger itu tidak sehat, namun lemak dalam avokad dan kelapa itu sehat.
Jadi menambahkan lemak sehat ke dalam makanan juga bisa mengurangi kolesterol tinggi.
2. Mengonsumsi daging yang salah
Kita menghindari daging karena takut kolesterol menjadi naik. Namun perlu tahu jika tidak semua daging itu bisa memicu kolesterol naik.
Pilihlah daging tanpa lemak, seperti ayam dan juga makanan laut yang merupakan pilihan yang lebih sehat.
Baca Juga: Ternyata Gampang! Kolesterol Turun Hanya dengan Minum Air Rebusan Bumbu Dapur Ini 2 Kali Sehari
3. Diet kalsium
Mineral merupakan senyawa penting yang dibutuhkan tubuh agar tetap sehat dan kuat. Seperti untuk pengembangan sel tulang dan otak.
Selain itu, banyak penelitian telah membuktikan jika kalsium juga bisa membantu menurunkan kadar kolesterol tinggi.
Jadi,jika kita mengonsumsi makanan kaya kalsium seperti produk susu, bayam, telut, dan lainnya maka bisa memperburuk masalah kolestrol tinggi.
KOMENTAR